PDBI Kota Bogor Gelar FOMB XXI Tahun 2025 di HJB Ke-543
Memeriahkan Hari Jadi Bogor (HJB) ke-543, Persatuan Drum Band Indonesia (PDBI) Kota Bogor menggelar Kejuaraan Terbuka Drum Band/Marching Band atau Festival Open Marching Band (FOMB) XXI Tahun 2025. Dibuka oleh Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim, kejuaraan i-Bogor Aktual -Pemkot Bogor
Ia juga berharap kegiatan ini mendorong kolaborasi antar sekolah, komunitas seni, dan para pemangku kepentingan, untuk membentuk generasi yang tidak hanya cerdas secara akademis, tetapi juga kaya akan nilai budaya dan kebangsaan.
“Tunjukkan kemampuan terbaik dengan menjunjung sportivitas dan nilai-nilai luhur. Jadikan ajang ini sebagai pengalaman belajar dan untuk mempererat persaudaraan,” tuturnya. []
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: pemkot bogor